Rumah Murah Minimalis Hunian Cantik
Bernuansa Bali di Sekitar Jakarta
Bali atau dikenal juga sebagai Pulau Dewata
merupakan salah satu pulau di Indonesia yang memiliki pesona keindahan alam yang tiada duanya. Oleh sebabnya, banyak wisatawan mancanegara yang rela terbang ke Bali demi bisa menikmati pesona alam yang tidak ada di negara asalnya.
Tapi selain pesona alam yang tiada duanya, kebudayaan dan adat istiadat yang masih dianut kuat oleh kebanyakan masyarakat Bali juga menjadi salah satu faktor atau daya tarik yang menyebabkan turis mancanegara selalu membanjiri pulau Bali.
Buat #SobatGrha yang tinggal di luar pulau Bali tapi ingin selalu ada dalam suasa Bali,
Kami telah merangkum beberapa perumahan yang mengusung konsep Bali’s House. Keren! Dan sangat disayangkan kalau sampai terlewat.
#1 Bali Resort Bogor
Bali Resort adalah hunian dengan konsep Resort Bali Tropikal Minimalis, tempat yang tepat bagi Anda dan keluarga yang ingin suka dengan nuansa Bali. Bayangkan nuansa kehidupan Bali yang alami dan asri ada di balik pintu rumah Anda? Dilengkapi dengan berbagai fasilitas terbaik dikelasnya, Bali Resort siap menunjang kehidupan Anda bersama keluarga.
a.Bali Resort Bogor harga mulai Rp847 Jutaan (klik di sini)
b.Bali Resort Serpong harga mulai Rp816 Jutaan (klik di sini)
#2 Grand Acacia Village
Di urutan kedua ada Grand Acacia Village Depok. Hunian masa depan dengan konsep “Bali’s House” untuk kenyamanan keluarga Anda. Bagi #SobatGrha yang mempunyai mobilitas tinggi di Jakarta dan ada rencana ingin membeli rumah dalam waktu dekat, Grand Acacia Village bisa jadi pilihan yang paling tepat. Bayangkan, setelah seharian bekerja berpanas-panasan di Jakarta, pulang-pulang ke rumah dengan nuansa Bali, lelah hilang seketika.
Lokasinya bagaimana? Lokal Grand Acacia Village ini sangat strategis
a. Dekat Pusat Perbelanjaan 2.7 KM ke Lippo Mall Cimanggis Square, 1.0 KM ke Grand Mall Cimanggis
b. Dekat Tol 2.5 KM ke Gerbang Tol Cisalak, 6.0 KM ke Gerbang Tol Satelit Cibubur 2
c. Dekat Rumah Sakit 1.1 KM ke RSIA Setya Bhakti, 1.5 KM ke RSIA Tumbuh Kembang, 2.0 KM ke RS Tugu Ibu
d. Dekat Sarana Pendidikan 6.0 KM ke Universitas Indonesia, 3.8 KM ke Universitas Gunadarma
e. Dekat Jalan Raya 1.0KM ke Jl. Raya Bogor, 1.5 KM ke Jl. Radar Auri
Grand Acacia Village dijual mulai dari Rp760 Jutaan (klik di sini)
#3 Grand Tabebuya Cimanggis
Di posisi selanjutnya ada Grand Tabebuya Cimanggis, rumah dengan konsep Bali Modern yang menawarkan lingkungan nyaman nan asri bernuansa bali. Tidak hanya menarik karena mengusung konsep Bali Modern House, Grand Tabebuya Cimanggis juga dilengkapi dengan fasilitas yang super lengkap.
a.Keamanan 24 Jam
b.CCTV Pemantau
c.Balai Warga
d.Playground
e.Masjid Jami’
f.Kid’s Pool
Selain fasilitas yang lengkap, Grand Tabebuya Cimanggis juga terletak di lokasi yang strategis, sangat mendukung mobilitas para penghuninya.
2 Menit Jalan Raya Bogor
3 Menit Jalan Ir. Juanda
4 Menit Pintu Tol Cisalak
5 Menit Pasar Cisalak
5 Menit RS. Sentra Medika
7 Menit Pesona Square
10 Menit Terminal Jatijajar
10 Menit Tol Jagorawi
15 Menit Stasiun Pondok Cina
15 Menit Universitas Indonesia
Harga Grand Tabebuya Cimanggis Rp700 Jutaan (klik di sini)
#4 Aryana Karawaci
Di posisi terakhir ada Aryana Karawaci Tangerang, Perumahan dengan konsep Bali Modern di daerah Karawaci.
Berlokasi di Karawaci, Tangerang. Aryana Karawaci merupakan kawasan perumahan seluas 25ha dengan 8 cluster. Berada di area strategis dekat kawasan perdagangan dan pendidikan, baik dari arah pusat kota Lippo Karawaci – Citra Raya – Summarecon Gading Serpong – BSD City.
Fasilitas Aryana Karawaci:
- One Gate System
- Cluster Security
- Keamanan 24 Jam
- Taman Olahraga
- SPBU Aryana
- Taman Bermain
- Persediaan Air Bersih
- Aryana Aquaplay